Sekolah Pramugari Terbaik Indonesia Update 2021

sekolah pramugari - gambar pramugari tersenyum

Review seputar update sekolah pramugari terbaik di Indonesia.

NEW NORMAL COVID19

New Normal saat pandemi COVID19 adalah gaya hidup baru yang kita gunakan saat ini. Yang paling mudah adalah dengan menerapkan 3M yaitu memcuci tangan, memakai masker dan menjaga jarak.

Disaat new normal /pandemi covid19 ini penulis mencoba me-review sebuah situs lembaga pendidikan khususnya pendidikan staff airlines.

Semoga artikel kali ini bermanfaat Anda yang sedang mencari sekolah pramugari yang cocok.

Karena era-nya era online, akan lebih baik Anda riset /memilih kampus juga online. Untuk itu review ini di buat.

Tentang sekolah pramugari unggulan terbaik, tentang biaya dan tanya jawab seputar pendidikan airlines crew khususnya pramugari.

Pada artikel review website ini, penulis juga akan membahas seputar berapa biaya sekolah pramugari dan semua yang berkaitan dengan sekolah pramugari.

Kita mulai dengan membahas apa itu sekolah pramugari.

Sekolah Pramugari

Secara definisi ya jelas ya?

Sekolah pramugari adalah sekolah yang didalamnya mendidik siswanya untuk bisa bekerja sebagai pramugari.

Sekolah Pramugari juga pendidikan pramugari /pendidikan staff penerbangan.

Pendidikan pramugari ini masuk dalam kategori Airlines Crew.

Dikutip dari website officialnya JOGJA FLIGHT INDONESIA.

Yang masuk dalam kategori pendidikan pramugari /penerbangan ini meliputi banyak hal.

Mulai dari Aviation security, Ground Handling, Airlines Crew, Staff Airlines dan masih banyak lagi.

Untuk itu, saya akan coba merangkum hasil pencarian di Google Indonesia.

10 Sekolah Pramugari Populer

  1. JOGJA FLIGHT INDONESIA: Kampus ini memiliki beberapa program pendidikan. JOGJA FLIGHT adalah satu-satunya yang memiliki laboratorium mini airport pesawat penumpang di Indonesia. Jadi fasilitas pendidikannya sangat lengkap, mulai dari asrama, mentor dan laboratorium mini airport.
  2. FAST Penerbangan
  3. PSPP Penerbangan
  4. Avia Nusantara
  5. Sumatera Flight
  6. Sulawesi Flight
  7. Dirgantara Flight Attendant School
  8. Sekar Gegani
  9. Nasional Aviation (NASA)
  10. Dirgantara Training Center

10 daftar kampus/lembaga merupakan hasil pencarian dengan kata kunci “sekolah pramugari terbaik”.

Dari Penjelasan singkat masing-masing kampus yang memberikan pendidikan airlines crew.

Kampus dan atau lembaga yang memiliki program pendidikan pramugari bisa di lihat dihalaman terkait kampus-kampus diatas.

Tips Memilih Pendidikan Pramugari

  1. Legalitas Sekolah Pramugari
  2. Fasilitas Pendidikan Pramugari
  3. Lokasi /Kampus
  4. Alumni Yang Bekerja
  5. Riset Online

Riset online perlu dilakukan, karena biasanya dalam pencarian online semua pemilik website berlomba-lomba untuk menjadi yang No.1.

Baik menggunakan SEO (Search Engine Optimization) ataupun SEM (Searh Engine Marketing).

Kampus /lembaga pendidikan yang akan saya bahas kali ini adalah JOGJA FLIGHT INDONESIA. Mengapa?

Karena lembaga pendidikan JOGJA FLIGHT ini menarik.

Karena terus tumbuh dan hingga saat ini sudah tersebar di seluruh kota besar di Indonesia.

Memiliki 20 cabang /admisi di kota-kota besar di Indonesia.

sekolah pramugari
Screenshoot: Website Sekolah Pramugari Jogja Flight Indonesia

Lembaga pendidikan JOGJAFLIGHT INDONESIA mudah ditemukan.

Karena memiliki 20 Cabang tersebar di seluruh Indonesia.

Kota-kota besar di Indonesia antara lain: Yogyakarta, Surabaya, Jakarta, Denpasar, Makassar, Pekanbaru, Medan, Jambi, Lampung dan lain-lain.

Kampus Sekolah Pramugari

JOGJA FLIGHT

Kampus JOGJA FLIGHT berada dibawah Yayasan Kusuma Mahardhika Yogyakarta.

  1. Kementerian Pendidikan Nasional (SK.NILEK Nasional 04104.1.0082)
  2. Kementerian Perhubungan Republik Indonesia (SK. NO.1/LD.012-13/DKP/IX/2013)

dan support dari Dinas Dinas Pendidikan beserta Dinas Perhubungan DIY, PT.Angkasa Pura I, Maskapai Nasional dan Internasional, Hotel Berbintang dan Agen Kapal Pesiar. Support yang tak kalah pentingnya adalah dari tenaga-tenaga pengajar yang berasal dari praktisi yang lama mengabdi di dunia transportasi udara, mempunyai pengalaman dan keahlian yang mumpuni dan teruji.

Permintaan untuk kebutuhan SDM di Perusahaan Penerbangan (Maskapai), Ground Handling serta Bandar Udara masih sangat tinggi.

Jogja Flight berusaha mendidik, membimbing dan mendampingi mahasiswa mulai mereka kuliah sampai dengan diterima bekerja.

Info lengkap cek di: Profil JOGJA FLIGHT

Alamat JOGJAFLIGHT INDONESIA

  • Komplek Citrasun Garden Estate RC.06-07 Jl.Laksda Adisucipto Km.10,5 Kalasan Yogyakarta
  • Telp. 0274 2851544
  • Hp.081227900021
  • WA.087877201021
  • IG. jogja flight jogja
  • FB. Jogja Flight

Untuk 20 alamat kampus jogja flight bisa di temukan di halaman informasi kampus JOGJA FLIGHT.

Mini Airport Pesawat Penumpang

Laboratorium Mini Airport Pesawat penumpang.

Foto: Pesawat Jogja Airport Resto

Jogja airport resto merupakan sebuah resto yang berada di dareah Kalasan, Sleman, Yogyakarta. Resto ini buka mulai pukul 10:00 s/d 22:00

Selain sebagai laboratorium praktek siswa pendidikan staff penerbangan.

Jogja airport resto digunakan sebagai laboratorium praktek siswa.

Jogja Airport Resto ini juga dibuka untuk semua kalangan /umum.

Buka setiap hari mulai pukuk 10:00 s/d 22:00.

Untuk bisa masuk ke area ini Anda bisa reservasi terlebih dahulu atau langsung datang ke resto tersebut tanpa reservasi.

Review lengkap bisa di baca di Traveloka: Jogja Airport Resto

Program Pendidikan

Pilihan pendidikan di JOGJA FLIGHT beragam.

Berikut ini beberapa pilihan program pendidikan di JOGJAFLIGHT.

  1. Pramugari, Staf Airlines, Staf Cargo (Airlines Crew)
  2. Perhotelan Kapal Pesiar (Hospitality Industry)
  3. S1 Manajemen Transportasi Udara
  4. Administrasi Perkantoran Penerbangan (Airlines Administration Office)
  5. Pelatihan /Diklat Berlisensi Kemenhub:
    • Aviation Security (AVSEC)
    • Dangerous Goods (DG)
    • Flight Operation Officer (FOO), rating Airbus A-320
    • Ground Support Equipment (GSE) yang terdiri dari:
      • Aircraft Towing & Pushback Tractor (ATT),
      • Baggage Towing Tractor (BTT),
      • Ground Power System (GPS),
      • Air Starter System (ASS), dan
      • Aircraft Marshaller

Selain program pendidikan reguler diatas ada juga Program Kelas Akselerasi /Kelas Unggulan.

Program Kelas Akselerasi ini biasa di sebut program unggulan.

Keunggulan Program Akselerasi

  • Masa Pendidikan Terbatas sampai mahasiswa bekerja
  • Kampus berada di sekitar kawasan Bandara Soekarno Hatta (CGK) Jakarta
  • Dosen berasal dari praktisi kantor pusat maskapai, perusahaan ground handling & pejabat di intansi terkait
  • Mahasiswa kelas akselerasi tidak boleh ada yang menganggur

Menarik bukan?

Untuk informasi pendaftaran program kelas unggulan bisa langsung cek di PMB 2021/2022 JOGJA FLIGHT.

Pendaftaran Pendidikan Pramugari

Pilihan Pendaftaran

Calon siswa dapat memilih beberapa metode pendaftaran antara lain:

  1. Online dengan mengisi formulir pendaftaran
  2. Offline dengan datang langsung ke Kampus
  3. Chat by WA melalui hotline yang sudah disediakan

Untuk pendaftaran online sebaiknya mengikuti protokol kesehatan yang telah di tetapkan pemerintah.

Yang lebih dikenal dengan 3M:

  1. Memakai Masker
  2. Mencuci Tangan
  3. Menjaga Jarak

Syarat Pendaftaran Online Sekolah Pramugari

Pendaftaran online ini adalah yang paling direkomendasikan.

Mengingat saat ini masih dalam dalam situasi wabah pandemi COVID19 ini belum selesai.

Syarat untuk melakukan pendaftaran online antara lain:

  • Siswa-siswi Kelas XII yang akan lulus tahun ini di sekolah setempat
  • Mempunyai minat dan potensi di dunia transportasi udara
  • Tinggi Badan Putri minimal 158 cm; Putra minimal 165 cm
  • Sehat Jasmani dan Rohani
  • Penampilan menarik, tidak berkebutuhan khusus
  • Tidak Berkacamata / soft lens (karena minus/plus/silinder)
  • Tidak Buta Warna, tidak ada luka permanen pada kulit yang terlihat
  • Umur Min.18 tahun  Max.23 tahun per-Agustus 2020
  • Berkelakuan Baik, Bebas Narkoba & Miras

Cara Daftar Online JOGJA FLIGHT

  1. Kunjungi website jogjaflight.com, kemudian pilih PMB 2021/2022
  2. Klik “DAFTAR SEKARANG” kemudian isi identitas data diri
  3. Lengkapi data Sekolah Asal & Orang Tua
  4. Langkah selanjutkan, isikan alamat pembayaran & korespondensi
  5. Selesaikan Pendaftaran. Pilihan pembayaran bisa langsung di kampus atau melalui bank transfer.

Setelah Anda sukses melakukan pendaftaran, Anda akan memperoleh Nomor Pendaftaran Online & Email Pendaftaran Online.

Simpan Nomor Pendaftaran dan Email pada detail pembayaran digunakan.

Nomor pendaftaran dan email digunakan untuk cek status pendaftaran secara online di website PMB 2021/2022

Cek Status Pendaftaran Online

Setelah sukses melakukan pendaftaran online, tunggu beberapa saat sampai pendaftaran Anda di verifikasi.

Anda dapat mengecek status pendaftaran melalui menu yang sudah di sediakan di PMB 2021/2022 pada halaman “Cek Status Pendaftaran”

Langkah selanjtnya adalah masukkan nomor pendaftaran dan email yang digunakan untuk melakukan pendaftaran secara online sebelumnya.

Kemudian untuk melihat status pendaftaran, klik “LACAK” untuk bisa melihat status pendaftaran Anda secara online.

Selesai.

Biaya Pendaftaran

Berikut ini adalah biaya pendaftaran dan biaya pendidikan Airlines Crew tahun akademik 2021/2022 adalah sebagai berikut

  • Biaya Pendaftaran     = Rp. 150.000,-
  • Biaya Pendidikan = Rp. 26.875.000,-
  • Biaya Pedndidikan diangsur 5 s/d 6 kali

Untuk biaya pendidikan berbeda untuk tiap kategori pendidikan dan tahun akademik.

FAQ Sekolah Pramugari

Coming Soon!

Kesimpulan

Dari pembahasan sekolah pramugari diatas adalah murni dari opini penulis.

Yang perlu diketahui adalah poin bagaimana memilih sekolah pramugari yang tepat.

Jika ada informasi yang kurang tepat ataupun informasi yang ingin di tambahkan, silahkan isi di kolom komentar.

Semoga ulasan tentang sekolah pramugari ini bisa membantu Anda menemukan lembaga pendidikan yang proper & kredibel.

Maturnuwun!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *